RIAU24.COM - Mau masak tempe hari ini? Kamu bisa mengolahnya menjadi tempe goreng bumbu bawang. Meski dengan bumbu yang sederhana, tempe ini tetap enak disajikan. Berikut ini resepnya.
Baca Juga: Sebuah Lubang Muncul Kembali di Antartika Setelah 40 Tahun
Bahan:
air secukupnya
1 sdt garam/secukupnya
1 papan tempe
2 siung bawang
Baca Juga: Siapa 'Pangeran Tidur' Arab Saudi? Keturunan Raja Abdulaziz yang Tetap Tidak Sadarkan Diri Selama Hampir 20 Tahun
Cara Membuat:
1. Haluskan bawang putih dan garam. Tuang sedikit air secukupnya.
2. Masukkan tempe yang telah diiris sesuai selera ke dalam bumbu, diamkan kira-kira selama 5 menit agar bumbu meresap.
3. Panaskan minyak goreng, goreng tempe hingga berwarna kuning kecokelatan dan matang. Jika sudah renyah, angkat.
4. Sajikan tempe goreng bawang selagi masih hangat.