Resep Mie Goreng Ayam Wijen

R24/ibl
Ilustrasi/net
Ilustrasi/net

RIAU24.COM - Siapa sih yang tak suka dengan mie goreng? Jika kamu ingin masak mie goreng yang beda dari biasanya, kamu bisa buat mie goreng yang ditambahkan dengan ayam wijen. Berikut ini resepnya.

Baca Juga: Kenali Dika Bocah Penari Pacu Jalur Kaunsing yang Viral Lewat 'Aura Farming'

Bahan:
1 sdm kecap asin
1 sdt wijen sangrai
2 sdm minyak wijen
2 sdm saus tiram
3 cm jahe, cincang
4 sdm minyak goreng
6 siung bawang putih, cincang
75 gram horenzo
75 gram paprika merah, iris tipis
200 gram fillet dada ayam, iris kecil
200 gram mie telur pipih, rebus, tiriskan

Baca Juga: Tahukah Anda, Inilah 10 Negara dengan Work-Life Balance Terbaik di Dunia

Cara Membuat:
1. Panaskan minyak goreng dalam wajan. Tumis bawang putih dan jahe hingga harum.

2. Masukkan irisan ayam, aduk hingga berubah warna. Tambahkan paprika, kecap asin dan saus tiram. Aduk.

3. Masukkan irisan ayam, aduk hingga berubah warna. Tambahkan paprika, kecap asin dan saus tiram. Aduk.

4. Taruh mie goreng dalam piring saji, taburi dengan wijen. Sajikan.

Tulisan ini merupakan kiriman dari member Riau24. Isi dan foto artikel ini sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.

Tampilkan lebih banyak